Penandatanganan Perpanjangan Pegawai Kontrak PPNPN
Writed By Syafiq : Tanggal 2021-01-13
Telah Dikunjungi Sebanyak 54 Kali
Senin (11/01/2021) bertempat diruang rapat PA Kotabaru telah dilaksanakan Sosialisasi Perdirjen Nomor Per-1/DJA/2020, Penandatanganan Perjanjian Kerja PPNPN Tahun Anggaran 2021 dan Pembagian SK PPNPN Tahun Anggaran 2021
Acara dihadiri oleh Ketua PA Kotabaru H.Riduan S.Ag, Hakim Pengawas Bidang, Sekretaris, Kasubag Kepegawaian, Kasubag Umum dan seluruh Pegawai PPNPN.
PPNPN PA Kotabaru berjumlah 6 orang yang terdiri dari dua orang supir, dua orang satpam dan 2 orang pramubakti
Ketua PA Kotabaru H. Riduan S.Ag dalam arahanya memberikan semangat kepada sseluruh PPNPN agar dapat lebih meningkatkan kinerja dari yang selama ini sudah baik menjadi yang lebih baik lagi,serta selalu menjaka kekompakan.